[Lirik] ANGERME - Uraha=Lover (Terjemahan Indonesia)


Sekalipun ucapanku bertentangan dengan perasaanku, kau tetap mengerti

Lirik: Aoi Yamazaki
Komposisi: Aoi Yamazaki
Aransemen: Pierre Yuusuke Hamada
Single/Album: Nakenai ze... Kyoukan Sagi / Uraha=Lover / Kimi Dake ja nai sa...friends (2018 Acoustic Ver.) (#2) | Rinnetenshou ~ANGERME Past, Present, and Future~ (#14 Disc 1)

Ringkasan cerita lagu:
Ucapan gadis yang berbalikan dengan isi perasaan sebenarnya mengakibatkan perpisahan dalam hubungan.


Lirik Romaji:

ANGERME - Uraha=Lover


Kimi ni daikirai nante itta wa furimuki arukidasu
Mirai ni namida tomaranai no ni Love me

Sapuraizu wa nigate dakara tanjoubi wa itsumo onaji
Senobi shita madobe no soto biru-gai mioroshita

Doramachikku wa iranai kimi to watashi futari kiri
Sore dake de yokatta sore dake de yokatta

Kimi ni daikirai nante itta wa furimuki arukidasu
Watashi wo hikitomete hoshii kuse ni
Kimi wa daisuki nante itta wa furimuki arukidasu
Watashi no senaka wo mite hontou wa sukoshi dake
Hotto shiteru kuse ni

Terenagara kimi ga kureta kinenbi no tegami no koto
Imasara ne omoidashite kokudou nagamete mo

Otagai-sama no uso wo kami-sama wa sabakenai
Nokosareta itami de teeruraito nijinda

Kimi ni daikirai nante itte sa furikaeru hibi no
Kirei na iro sae mo yogoshita wa
Kimi wa daisuki nante itte sa wakare no shiin wo
Awai-iro nurikaete hitaru hitori no yoru ni
Natsukashimu tsumori ne?

Kimi ni daikirai nante itta wa furimuki arukidasu
Watashi wo hikitomete hoshii kuse ni
Kimi ga daisuki datta hontou wa zutto ienakatta
Urahara na serifu demo wakariaeta kimi wa mou
Watashi no senaka wo mite hontou wa sukoshi dake
Hotto shiteru kuse ni

Hotto shiteru kuse ni


Lirik Kanji:

アンジュルム 『Uraha=Lover』


君に大嫌いなんて言ったわ 振り向き歩き出す
未来に涙止まらないのに Love me

サプライズは苦手だから 誕生日はいつも同じ
背伸びした窓辺の外 ビル街見下ろした

ドラマチックは要らない 君と私 二人きり
それだけでよかった それだけでよかった

君に大嫌いなんて言ったわ 振り向き歩き出す
私を引き止めて欲しいくせに
君は大好きなんて言ったわ 振り向き歩き出す
私の背中を見て 本当は少しだけ
ほっとしてるくせに

照れながら君がくれた 記念日の手紙のこと
今更ね 思い出して 国道眺めても

お互い様の嘘を 神様は 裁けない
残された痛みで テールライト滲んだ

君に大嫌いなんて言ってさ 振り返る日々の
綺麗な色さえも汚したわ
君は大好きなんて言ってさ 別れのシーンを
淡い色塗り変えて 浸る一人の夜に
懐かしむつもりね?

君に大嫌いなんて言ったわ 振り向き歩き出す
私を引き止めて欲しいくせに
君が大好きだった本当は ずっと言えなかった
ウラハラな台詞でも 分かり合えた君はもう
私の背中を見て 本当は少しだけ
ほっとしてるくせに

ほっとしてるくせに


Terjemahan Indonesia:

ANGERME - Kebalikan=Kekasih


Aku terlanjur bilang bahwa aku membencimu, lalu berpaling pergi
Air mataku jadi tak berhenti mengalir, bahkan di masa depan. Cintailah aku

Aku tak pandai menerima kejutan, sehingga hari ultahku terasa sama saja
Sambil menjinjit, aku melihat gedung-gedung di bawahku dari sisi jendela

Aku tak butuh sesuatu yang dramatis, cukup kau dan aku berdua saja
Itu saja sudah cukup bagiku. Itu saja sudah cukup bagiku

Aku terlanjur bilang bahwa aku membencimu, lalu berpaling pergi
Padahal aku justru ingin kau menghentikan langkahku
Kau pun bilang bahwa kau mencintaiku, lalu berpaling pergi
Melihat sosok belakangku yang kian menjauh, kau sudah tampak lega
Meski hanya sedikit saja

Saat mengenang balik surat hari jadian yang kau berikan dengan malu-malu
Bahkan selagi memandang jalan raya, rasanya sudah terlambat, 'kan?

Tuhan takkan mungkin menghakimi kebohongan antar satu sama lain
Lampu belakang mobil pun menjadi pudar akibat pilu yang tertinggal

Aku terlanjur bilang bahwa aku membencimu sehingga menimbulkan noda
Atas hari-hari penuh warna yang indah itu saat mengenangnya balik
Kau waktu itu bilang bahwa kau mencintaiku sehingga kejadian perpisahan itu
Akan terlukiskan dalam warna-warna yang terang, lalu di kala malam seorang diri
Melihatnya lagi serasa kembali ke masa-masa indah, ya?

Aku terlanjur bilang bahwa aku membencimu, lalu berpaling pergi
Padahal aku justru ingin kau menghentikan langkahku
Nyatanya aku mencintaimu, tapi tak pernah sanggup menyampaikannya
Sekalipun ucapanku bertentangan dengan perasaanku, kau tetap mengerti
Dan melihat sosok belakangku yang kian menjauh, kau sudah tampak lega
Meski hanya sedikit saja

Kau sudah tampak lega meski hanya sedikit saja


(Download PV Blu-Ray)

Posting Komentar

0 Komentar